Bagaimana klasifikasi echinodermata?
Berdasarkan bentuk tubuhnya, Echinodermata terbagi menjadi lima kelas yaitu Asteroidea (bintang laut), Ophiuroidea (bintang ular), Echinoidea (landak laut), Holothuroidea (timun laut/teripang), Crinoidea (lili laut). Dalam artikel ini akan membahas lebih rinci tentang kelima klasifikasi Echinodermata tersebut.
Siapa kelas echinodermata?
Berdasarkan bentuk tubuhnya, Echinodermata dikelompokkan ke dalam lima kelas, yakni sebagai berikut : 1. Kelas Archoidea
Apakah echinodermata berada dalam kelompok invertebrata?
Dalam klasifikasi berdasarkan kekerabatan nya, Echinodermata terletak pada urutan terakhir dalam kelompok hewan Invertebrata. Hal ini disebabkan Echinodermata tidak menampakkan ciri – ciri yang mirip dengan Invertebrata.
Apakah spesies Echinodermata memiliki manfaat khusus untuk manusia?
Echinodermata ini memiliki banyak sekali manfaat wabil khusus untuk manusia. Spesies ini memakan bangkai dan kotoran hewan dibawah laut sehingga penting dalam pembersihan lingkungan laut. Beberapa jenis Echinodermata juga dapat dikonsumsi oleh manusia.